Dosen FH Berpendapat dalam Aturan Baru Dunia Kerja dalam UU Cipta Kerja di Radio SS Surabaya
Pada Hari Senin, tanggal 1 Juli 2024, Fakultas Hukum Universitas Surabaya (FH Ubaya), kembali berupaya untuk berkontribusi pada masyarakat, dengan hadir melalui program legal talk di Radio Suara Surabaya. Pada kesempatan ini, Ibu Clarisa Permata Hariono Putri, S.H., M.H., membantu Read more









